BANJARMASINPOST.CO.ID, PELAIHARI - Penanganan sampah rumah tangga dan sampah sejenis rumah tangga dibahas dalam rapat koordinasi nasional di Gedung Manggala Wanabakti, Jakarta, pada 3 April 2018 lalu.
Informasi dihimpun Banjarmasinpost.co.id, Pemerintah Kabupaten Tanahlaut dihadir sebagai peserta rapat koordinasi nasional (Rakornas) yang menghadirkan pembicara dari para menteri terkait.
Rakornas itu bertema, kebijakan dan strategi nasional pengelolaan sampah rumah tangga dan sampah sejenis sampah rumah tangga.
Dalam rakornas itu, dipresentasikan bahawa sampah rumah tangga ternyata sudah dikelola menjadi pembangkit listrik tenaga sampah (PLTSa) yang dioperasionalkan PT PLN.
Baca: Allahuakbar! Bayi Ini Lahir dengan Lafaz Allah, Amuntai Heboh! Ini Foto-Fotonya
Baca: Wah Tersebar Kabar Penangkapan Hantu Kuyang di Marabahan, Fotonya Ngeri!
Baca: Waduh! Perlihatkan Ketiak, Lucinta Luna Kembali Dibully Netter, Ketek Cowok Banget
Baca: Kakak Katon Bagaskara Meninggal Dunia, Begini Ungkapan Dukanya di Instagram
Itu seperti yang terjadi di PLTSa Benowo, PLTSa Bantar Gebang, PLTSa Sumur Batu dan PLTSa Sukawinatan. Tenaga listrik yang dihasilkan sudah memadai untuk penerangan kawasan PLTSa dan warga sekitarnya.
Kepala Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Lingkungan Hidup Kabupaten Tanahlaut, Riyadi dihubungi Banjarmasinpost.co.id, Jumat (6/4/2018) membenarkan.
Baca Lagi dah di situ http://banjarmasin.tribunnews.com/2018/04/06/sampah-rumah-tangga-tanahlaut-dibahas-di-rakornas-ini-hasil-dan-harapannyaBagikan Berita Ini
0 Response to "Sampah Rumah Tangga Tanahlaut Dibahas di Rakornas, Ini Hasil ..."
Post a Comment