Search

Kisah Sule, Biayai Kuliah Magister dengan Uang Sampah yang ...

SURYA.co.id | MALANG - Sampah yang kerap kita buang, dan mungkin dianggap sepele ternyata memiliki manfaat yang sangat tinggi bagi sebagian orang.

Seperti yang dilakukan Sulaiman Sulang (34), seorang pengajar di SMKN 6 Malang.

Sule, sapaan akrabnya bisa membiayai kuliah magisternya dengan sampah.

Ya, Sule mendapatkan uang dari sampah yang kumpulkan setiap hari.

Lalu, bagaimana caranya bisa mengubah sampah menjadi uang?

Ditemui di ruang kerjanya, Sule bercerita awal mulanya ia mengenal sampah.

Peristiwa yang paling ia ingat bermula pada 2011 silam.

Kala itu, ia mau mengisi bensin di SPBU Ranu Grati, kawasan Sawojajar.

Ketika mengambil uang dari saku, ada kertas yang ikut keluar dan kemudian ia buang.

"Kemudian saya ditegur seorang anak perempuan. Ia minta agar saya tidak buang sampah sembarangan," ujar Sule, Minggu (30/9/2018).

Let's block ads! (Why?)

Baca Lagi dah di situ http://surabaya.tribunnews.com/2018/09/30/kisah-sule-biayai-kuliah-magister-dengan-uang-sampah-yang-dikumpulkan-setiap-hari

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Kisah Sule, Biayai Kuliah Magister dengan Uang Sampah yang ..."

Post a Comment

Powered by Blogger.